Pengumuman Terbentuknya Team KIII - JKT48


Selasa malam (25/06/2013) di akhir show Bokuno Taiyou di Teater JKT48, ada pengumuman yg mengejutkan yaitu 'Pembentukan JKT48 Team KIII'
Kenapa harus KIII ? kenapa gak K ? karena team K itu adalah milik AKB48 sedangkan KII itu SKE48, maka KIII itu JKT48.
Mereka adalah
Sedangkan untuk pemilihan siapa kapten KIII, belum diketahui secara langsung saat itu dan akan dipilih di waktu selanjutnya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar